Hal – hal yang menyebabkan internet dapat berkembang
dengan pesat :
> Teknologi internet relatif cukup murah (terutama di luar
negeri).
> Fleksibel, dalam arti para pengguna dapat memodifikasi
protokol dan aplikasi yang ada untuk memenuhi kebutuhannya (misal : SMS, WAP,
VOIP, dsb).
> Penggunaan protokol TCP/IP memungkinkan adanya sistem
komunikasi yang independen terhadap perangkat keras ataupun perangkat keras
jaringan tertentu.
> Sebuah fasilitas lain dari protokol TCP/IP, yaitu
pengalamatan perangkat keras jaringan memungkinkan pengidentifikasian secara
unik device yang ada.
> Respon waktu pertukaran data yang terjadi sanagt dapat
ditolerir (cepat).
Pada dasarnya, tujuan pembentukan jaringan komputer
adalah supaya dua komputer atau lebih bisa berhubungan dan bila sudah bisa
berkomunikasi dapat digunakan sesuai keinginan manusia.
0 comments:
Post a Comment